Petik Laut
Kebiasaan mengungkapkan rasa syukur warga kepada Sang Pencipta atau Tuhan di setiap daerah tentunya berbeda-beda. Salah satunya adalah Petik Laut.
Bukan hanya menyampaikan rasa syukur atas rezeki melimpah, terdapat ritual khusus menjauhkan malapetaka (tolak bala) dengan melarung sesajen di tengah laut.
Ritual Petik Laut yang merupakan tradisi warisan nenek moyang itu biasa digelar setiap tahun oleh nelayan di Desa Aengdake, Kecamatan Bluto, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur.
Tidak ada komentar: